SELAMAT DATANG

Welcome to my home

Rabu, 18 Mei 2011

5 Negara dengan Kekuatan Militer Terkuat

1. Amerika Serikat


Tentulah ! Negara ini pernah mengalami berbagai perang besar..bahkan mereka selalu menang dalam 2 perang dunia .
Amerika kalah perang di Vietnam ketika menghadapi NVA( North Vietnamese Army ) , walaupun sekarang Amerika sudah membunuh Bin Laden...bukan berarti kemungkinan mereka menang perang di Afghanistan itu besar. Walaupun Amerika menang dalam teknologi militer .




2.  Russia

AB Russia adalah salah satu kekuatan militer penting di dunia . Apabila musuh Amerika adalah Al Qaeda , maka musuh mereka adalah Chechnya . Tentara Russia biasa digambarkan sebagai personil yang bertubuh kekar dan kuat . Dalam sebuah film Hollywood digambarkan seorang tentara Russia dengan bersenjatakan Minigun dan RPG . Sebenarnya teknologi militer Russia hebat , hanya saja urusan radio masih dianggap lebih lemah ketimbang AS .

3. China
Ini dia ! Negara dengan jumlah tentara terbanyak di dunia ! Kekuatan militer China memang tidak bisa dianggap remeh ,    China memiliki militer terbesar dunia, dengan 2,3 juta personel aktif dan 1,2 juta personel cadangan. Sementara Amerika memiliki jumlah personel aktif dan cadangan di bawah 3 juta orang. Meskipun Beijing menghabiskan biaya pertahanan jauh lebih kecil dari Washington, militer China tidak melakukan aksi militer skala internasional, hanya berkembang di negara sendiri.

Untuk kekuatan darat, China memiliki 1,9 juta personel, 14 ribu tank, 14.500 satuan artileri dan 453 helikopter. Sedangkan untuk kekuatan udara, China memiliki 470 ribu personel, 2.556 pesawat tempur, 400 jet penyerang daratan (ground attack).

Untuk kekuatan laut, China memiliki 250 ribu personel, 66 kapal selam, 27 kapal perusak, dan 52 pergat (frigate). Sementara di gudang senjata, China memiliki 100 ribu personel, 140 rudal nuklir, 1.000 antirudal.

China memiliki senjata Dong Feng 21D, rudal darat yang mampu mencapai sebuah kapal induk sejauh 2.000 mil di lepas pantai. Selain membeli hak lisensi dan mereproduksi jet tempur Sukhoi-27 dari Uni Soviet, setelah keruntuhannya.

Pada 2020 China diperkirakan akan memiliki beberapa armada kapal induk, menyesuaikan dengan kekuatan angkatan lautnya yang besar. Tahun ini armada pertamanya akan teralisasi.

4. Korea Utara
Walaupun ekonomi Korut 90 % merupakan bantuan dari China , namun kekuatan militernya adalah satu dari yang terkuat di seluruh dunia . Dengan mengandalkan Taepodong-2 , andalannya , Korut selalu balik mengancam Korsel dan sekutunya . Bahkan Rudal Taepodong bisa mencapai Pulau Hawaii , Indonesia juga bisa kena lo !!!!



5. Inggris


Salah satu kekuatan militer dunia yang selalu ikut campur dalam konfrontasi Indonesia dan Malaysia !!! Itulah sebabnya Presiden SBY meninjau agar hati - hati . Lagipula jika Inggris menyatakan perang , tidak tertutup kemungkinan Inggris meminta bantuan negara - negara NATO ! Nyebelin kan !? 

0 komentar:

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Sweet Tomatoes Printable Coupons